Hai Sahabat kali ini saya akan bercerita sesuatu hal penting, bahkan sangat penting bagi para pendaki pemula atau bagi sahabat yang belum tau tentang penyakit yang menyerang ketika kita mendaki gunung. Apa itu penyakitnya? Hipotermia, bukan sahabat ada lagi selain hipotermia ada juga penyakit yang bisa terserang ketika mendaki gunung yakni penyakit hipoksia. Apa itu ndut? Nah dari pada sahabat penasaran yuk langsung di baca kupas tuntas penyakit hipoksia.
 
Gunung Sindoro memiliki ketinggian 3.136 mdpl, Masyarakan biasanya menyebut gunung ini dengan sebutan Sindoro, Sundoro atau Sendoro. Gunung Sindoro adalah termasuk dalam jajaran gunung berapi yang mempunyai bentuk kerucut dengan tipe Strato. Nah sahabat, kali ini saya akan mengupas secara detail mengenai jalur Pendakian Gunung Sindoro via Kledung.
 
Gunung Sindoro memiliki ketinggian 3.136 mdpl, Masyarakan biasanya menyebut gunung ini dengan sebutan Sindoro, Sundoro atau Sendoro. Gunung Sindoro adalah termasuk dalam jajaran gunung berapi yang mempunyai bentuk kerucut dengan tipe Strato. Nah sahabat, kali ini saya akan mengupas secara detail mengenai jalur Pendakian Gunung Sindoro via Alang-Alang Sewu.
Gunung Merbabu berada di Jawa Tengah dengan ketinggian puncak 3.142 mdpl, selain puncak Kenteng Songo paling tertinggi Gunung Merbabu di sampingnya juga ada Puncak Triangulasi dengan ketinggian 3169 dan Puncak Syarif dengan ketinggian 3119 mdpl. Gunung Merbabu kini bisa dibilang tengah beristirahat. Namun walau sudah lama tidak aktif, Gunung Merbabu sebenernya memiliki lima kawah ada kawah Condrodimuko, Kombang, Kendang, Rebab dan Kawah Sambernyowo dan gunung merbabu memiliki lima jalur pendakian resmi. Dari pada penasaran yuk sahabat baca selengkapnya.